Tinggalkan Liverpool pada 2015, Steven Gerrard Mengaku Menyesal Saat Ini

- 1 Februari 2021, 19:07 WIB
Pemain Liverpool rayakan kemenangan atas West Ham.
Pemain Liverpool rayakan kemenangan atas West Ham. /Twitter Liverpool FC.

PORTAL PAPUA – Pemain professional Inggris Steven Gerrad, yang juga adalah seorang legenda Liverpool menyatakan hal yang mengejutkan saat ini.

Gelandang terhebat yang membela Liverpool sejak 1998-2015 ini ternyata menyembunyikan perasaan hatinya.

Ia memendam rasa penyesalan yang dalam lantaran terlalu cepat meninggalkan Liverpool pada tahun 2015.

Baca Juga: Sebelum Dipulangkan ke Aceh, 28 Nelayan yang Ditahan di India Wajib Swab 2 Kali

Apa yang ia sesalkan, tentu ini menjadi sebuah pertanyaan besar bagi para pencinta sepak bola, apalagi di kalangan fans Liverpool.

Penyesalan ini memang datang terlambat dan baru saja terungkap, karena ia tidak ingin memendamnya lebih lama.

Mantan gelandang tim nasional Inggris sekaligus pelatih Rangers berusia 40 tahun ini mengaku menyesal karena terlalu cepat mengakhiri karier di Liverpool dan tidak memiliki kesempatan bermain di bawah pelatih Jurgen Klopp.

Baca Juga: Khawatir Partai Demokrat Dikudeta, AHY Surati Presiden Jokowi, Waketum Nasdem: Cari Simpati

Waktu itu ketika ia harus hijrah ke AS demi merasakan tantangan baru bersama Major League Soccer (MLS) bersama Los Angeles (LA) Galaxy selama setahun sebelum memutuskan untuk pensiun sebagai pemain professional.

Halaman:

Editor: Atakey

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x