Laskar Merah Putih Bersama Markas Daerah LMP Papua Minta Aparat Tindak Tegas KKB Pelaku Pembunuhan 7 Warga

- 20 Oktober 2023, 03:21 WIB
Laskar Merah Putih dan Markas Daerah Laskar Merah Putih Provinsi Mengutuk Keras Tindakan Biada Pembunuhan 7 Warga di Kabupaten Yahukimo yang dilakukan oleh Kelompok Kriminal Bersenjata. Tampak suasana jumpa pers bersama di Kotaraja, Kamis, 19 Oktober 2023.
Laskar Merah Putih dan Markas Daerah Laskar Merah Putih Provinsi Mengutuk Keras Tindakan Biada Pembunuhan 7 Warga di Kabupaten Yahukimo yang dilakukan oleh Kelompok Kriminal Bersenjata. Tampak suasana jumpa pers bersama di Kotaraja, Kamis, 19 Oktober 2023. /Portal Papua/

"7 korban selamat berhasil dievakuasi siang ini dan dalam kondisi luka-luka ringan jadi total korban selamat berjumlah 11 orang" ujar Bayu.

Adapun Identitas Warga yang berhasil diselamatkan sebagai berikut:
1. Amiman, Talaut, 33 th, jalan sosial distrik Dekai
2. Abdul Azis alias Nene Azis, 53 th, Palopo, operator alat berat, jl distrik paradiso Dekai
3. Erwin, Sengkeng, 36 th, Jalan pemukiman, Distrik Dekai
4. Abd. Rahmansyah alias Rahsya, Maros, 31 th, Jalan Paradiso Distrik Dekai.
5. Abdul Samad, Paro, 53 Tahun, Bugis Jalan Pemukiman.
6. Renaldi, 28 Tahun, Bugis, Eselon 4 Dekai
7. Hermudin, 42 Tahun, Palopo, Paradiso Dekai
8. Bebwng, 41 Tahun, Toraja, Kali Bonto Dekai
9. Markus Tumpia, Mallo, 35 Tahun, Jalan Sosial
10. Ahmad Saleh Ohe, 21 Tahun, Sentani, Paradiso Ujung
11. Holden, 48 Tahun, Talaud, Jalan Sosial.

Sedangkan nama-nama korban Meninggal Dunia dan berhasil dievakuasi yaitu:
1. Udin (sulsel)
2. Maun (Sulsel)
3. Ardi (Sulsel)
4. Hendra (Sulsel)
5. Anju (Batak)
6. Appe (Sulsel)
7. Siger (Sulsel)

Selain itu, KKB Egianus Kogoya juga melakukan pembakaran terhadap 3 unit Eksavator, 2 unit Truck, dan 1 unit Camp Pendulangan.

KaOps menyakinkan bahwa pihaknya akan mengusut tuntas dan menangkap para pelaku.

"kami akan kejar pelaku dan akan kami lakukan penegakan hukum terhadap KKB Egianus Kogoya," tutup Faizal.***

 

Halaman:

Editor: Eveerth Joumilena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x