Abon Kepiting, Oleh-oleh Khas Balikpapan yang Wajib Anda Coba

- 10 Maret 2021, 10:29 WIB
Ilustrasi kepiting panggang.
Ilustrasi kepiting panggang. /Unplash

PORTAL PAPUA- Nusantara ini kaya akan kuliner yang punya nilai gizi tinggi. Jika di Lombok punya sambal kuda maka lain lagi dengan di Balikpapan, Kalimantan Timur.

Balikpapan punya kuliner ynag bisa dibawa pulang untuk oleh-oleh. Namanya adalah abon kepiting. Produk dalam kemasan ini pun diberi nama Bontings. Bontings sendiri diproduksi oleh Dzakwani Food.

Baca Juga: Ayah Korban Penembakan di Poimako, Mimika Papua Minta Ganti Rugi Rp5 Miliar Kepada Pemda Mimika

Selain sebagai produsen pihak Dzakwani juga sekaligus menjadi distributor. Dzakwani Food juga memproduksi panganan berbahan dasar kepiting lainnya seperti stuck, Snack, dendeng dan amplang.

Aris Munandar dari manajemen Bontings mengemukakan pihaknya bekerjasama dengan reseller baik itu reseller bahan baku atau pun reseller pemasaran.

Baca Juga: Ini Rekomendasi dari Eat This untuk Makanan yang Harus Dihindari Setelah Vaksin

Keunggulan dari oleh-oleh khas Balikpapan ini adalah tanpa bahan pengawet, tanpa pewarna, tanpa pemanis buatan.

Baca Juga: Mengenal Ikan Perawat di Merauke, Papua yang Jarang Diketahui

Omzet dari Bontings dari Rp 300 hingga Rp 500 juta/bulan. Pandemik Covid-19 ikut memaksa Bontings merumahkan karyawannya dari yang sebelumnya berjumlah 74 orang tersisa 18 orang.

Halaman:

Editor: Atakey


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x