Pernyataan Sikap Keprihatinan Ormas Katolik Terkait Peristiwa Bom Bunuh Diri di Gereja Katedral Makassar

- 28 Maret 2021, 17:36 WIB
Olah TKP bom bunuh diri yang dilakukan oleh Petugas Kepolisian di depan Gereja Katolik Katedral, Makassar/
Olah TKP bom bunuh diri yang dilakukan oleh Petugas Kepolisian di depan Gereja Katolik Katedral, Makassar/ /Galang Garda S/sumber: Antara News

Baca Juga: Begini Penjelasan Pastor Gereja Katedral Makassar tentang Peristiwa Bom Bunuh Diri

4. Tragedi di Katedral Makassar kiranya menjadi pengingat kepada semua elemen bangsa dan lapisan masyarakat agar semakin memperkuat persatuan, solidaritas, kerjasama dalam kesatuan bangsa dan tanah air Indonesia yang kaya oleh keragaman latarbelakang agama, budaya, dan suku.

5. Meminta Pemerintah, Polri dan TNI agar bisa mengungkap pelaku dan jaringannya agar mencegah peristiwa serupa terjadi dikemudian hari.

Baca Juga: Pelaku Bom Bunuh Diri Sempat Ditahan Petugas Kemananan

Semoga Allah Selalu memberkati Bangsa Indonesia dalam persatuan, damai, dan keadilan.

Jakarta, 28 Maret 2021
Atas nama Pimpinan Ormas Katolik Indonesia

Presidium Pusat Perhimpunan Mahasiswa Katolik Republik Indonesia (PP PMKRI)
Benedictus Papa (Ketua Presidium)
Tri Natalia Urada (Sekretaris Jenderal)

Pimpinan Pusat Pemuda Katolik (PP Pemuda Katolik)
Karolin Margret Natasa(Ketua Umum)
Christoper Nugroho(Sekretaris Jenderal)

Baca Juga: Begini Penjelasan Pastor Gereja Katedral Makassar tentang Peristiwa Bom Bunuh Diri

Presidium Pusat Ikatan Sarjana Katolik Indonesia (PP ISKA)
Hargo Mandiraharjo (Ketua Presidium)
Joanes Joko (Sekretaris Jenderal)

Halaman:

Editor: Atakey


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x