Inilah Enam Perkara yang Dibenci Tuhan, Bahkan Tujuh Perkara Jadi Kekejian Hati Nya

- 25 September 2022, 03:42 WIB
Ayat Firman Tuhan dalam Kita Mazmur.
Ayat Firman Tuhan dalam Kita Mazmur. /Portal Papua/

Pesan rohaninya, setiap kita punya potensi menjadi sombong dan itu adalah awal dari semua kejahatan. Tetaplah rendah hati, jauhi kejahatan dan berharaplah selalu kepada Tuhan sehingga setiap kita terhindar dari persekongkolan jahat. (DD)

Questions:
1. Hal apa yang menjadi awal dari persekongkolan jahat?
2. Apakah Anda berpotensi menjadi pelaku persekongkolan jahat?

Values:
Warga kerajaan diperintah berbuat baik senantiasa, jadi tak perlu membuat persekongkolan.

 

Kingdom Quote:
Untuk berbuat baik tak perlu persekongkolan, namun hanya untuk menutupi perbuatan buruk supaya kelihatan baik itu perlu persekongkolan.
[11.12, 24/9/2022] Tanta Dessi Nada Rumbekwan: “Allahku akan memenuhi segala keperluanmu menurut kekayaan dan kemuliaan-Nya dalam Kristus Yesus.”
__ Filipi 4.19

Sadarkah bahwa Allah memperhatikan kita dan peduli pada kita? Segala keperluan (kebutuhan bukan keinginan) dipenuhiNya.

Apa yang menjadi kebutuhanmu saat ini? Datanglah padaNya sang penyedia.***

Halaman:

Editor: Eveerth Joumilena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x