Simak Info Selengkapnya Mengenai Jumlah Formasi hingga Materi Seleksi CPNS 2021

- 22 Mei 2021, 12:55 WIB
Ilustrasi CPNS atau CASN 2021 Kab. Boolang Mongondow Timur.
Ilustrasi CPNS atau CASN 2021 Kab. Boolang Mongondow Timur. /Portal Jember/Nalendra Yogeswara

- CASN di Daerah (34 provinsi dan 504 kabupaten/kota): 652.803 formasi, terdiri dari 568.521 formasi PPPK dan 84.282 formasi CPNS.

Baca Juga: Perkuat Pertahanan, Persipura Resmi Datangkan Pemain Asal Brazil

Link Pendaftaran untuk rekruitmen CASN 2021 hanya dilakukan melalui satu pintu atau dilakukan secara terpadu melalui laman https://sscasn.bkn.go.id/.

Berkas yang diperlukan ada sejumlah dokumen yang menjadi persyaratan untuk mengikuti seleksi CPNS 2021.

Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Biro Hukum, Kerja Sama, dan Komunikasi BKN, Paryono, menyebut dokumen yang diperlukan untuk CPNS tahun ini sama dengan dokumen yang dibutuhkan pada rekrutmen CPNS tahun sebelumnya.

Beberapa dokumen utama yang perlu disiapkan antara lain:

- Kartu Keluarga (KK) 

- Kartu Tanda Penduduk (KTP) 

- Ijazah Transkrip nilai 

- Pasfoto 

Halaman:

Editor: Atakey


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x