Pemerintah Percepat Penyaluran BLT BBM kepada Masyarakat

- 17 September 2022, 12:45 WIB
Asyik! BPNT dan BLT BBM Cair September 2022, Klik Link Berikut dan Dapatkan Total Bansos Sebesar Rp500 Ribu
Asyik! BPNT dan BLT BBM Cair September 2022, Klik Link Berikut dan Dapatkan Total Bansos Sebesar Rp500 Ribu /Twitter Kemensos/

“Terutama lansia yang mereka sudah tidak berdaya dan dia tidak ada keluarganya, jadi lansia tunggal. Totalnya tadi jumlah targetnya adalah 334.011 orang (lansia). Kemudian juga penyandang disabilitas, ini bulan Desember kita akan bagikan penyandang disabilitas itu 98.934 orang, jadi nilainya per harinya Rp21.000 untuk sesuai dengan jumlah harinya,” jelasnya.

Baca Juga: BMKG Melaporkan Hampir Seminggu Papua Dilanda Gempa Bumi, Apakah Berpotensi Tsunami ??

Pada kesempatan yang sama, Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah menjelaskan bahwa pemerintah menyalurkan bantuan subsidi upah (BSU) kepada pekerja atau buruh dengan upah maksimal Rp3,5 juta atau senilai dengan upah minimum provinsi atau kabupaten/kota. Ida menekankan bahwa bantuan tersebut berlaku secara nasional.

“Yang diberikan BSU, di samping batas atasnya upah Rp3,5 (juta) atau senilai dengan upah minimum provinsi atau kabupaten kota. Kemudian ini berlaku secara nasional jadi beda dengan subsidi upah tahun 2021 berdasarkan wilayah yang mengalami PPKM level 1,” tutur Ida.***

Halaman:

Editor: Eveerth Joumilena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x