Sambut Iduladha 1443 H, Presiden Jokowi Salurkan Hewan Kurban ke 34 Provinsi

- 10 Juli 2022, 17:00 WIB
Kepala Sekretariat Presiden (Kasetpres), Heru Budi Hartono memberikan keterangan di Kantor Sekretariat Presiden, pada Jumat, 8 Juli 2022.
Kepala Sekretariat Presiden (Kasetpres), Heru Budi Hartono memberikan keterangan di Kantor Sekretariat Presiden, pada Jumat, 8 Juli 2022. /Foto: BPMI Setpres/Muchlis Jr./

Baca Juga: Presiden Jokowi Tunaikan Salat Iduladha 1443 H di Masjid Istiqlal

Lebih lanjut, Rika menyampaikan bahwa penyaluran hewan kurban di momen Iduladha tahun ini juga dimanfaatkan sebagai upaya untuk meningkatkan semangat para peternak lokal di masa mewabahnya penyakit mulut dan kuku (PMK) yang menyerang sejumlah hewan ternak di Tanah Air.

“Selain memang ini kegiatan rutin dari Bapak Presiden memberikan bantuan kemasyarakatan dalam bentuk sapi, kita juga menggunakan momen ini untuk meningkatkan semangat para peternak lokal karena memang kita menginginkan pengadaan sapi ini dari peternak lokal,” tandasnya.***

Halaman:

Editor: Eveerth Joumilena

Sumber: Biro Pers Sekretariat Presiden


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x