Ditunjuk Sebagai Ketum ASBWI Papua, Usman Wanimbo Bertekad Bangun Sepakbola Wanita yang Berkwalitas

- 5 Maret 2023, 19:22 WIB
Ketua Panitia Piala Pertiwi Cup 2022 zona Papua yang juga ditunjuk sebagai Ketua Asosiasi Sepakbola Wanita Indonesia (ASBWI), Usman G Wanimbo ketika ditemui awak media di Stadion Mandala, Kota Jayapura, Papua, Sabtu 04 Maret 2023 dok (PORTAL PAPUA)
Ketua Panitia Piala Pertiwi Cup 2022 zona Papua yang juga ditunjuk sebagai Ketua Asosiasi Sepakbola Wanita Indonesia (ASBWI), Usman G Wanimbo ketika ditemui awak media di Stadion Mandala, Kota Jayapura, Papua, Sabtu 04 Maret 2023 dok (PORTAL PAPUA) /

Galanita Toli FC usai jalankan pertandingan Piala Pertiwi Cup 2022 zona Papua menantang Persemi Putri Mimika di Stadion Mandala, Kota Jayapura, Sabtu 04 Maret 2023 dok (PORTAL PAPUA)
Galanita Toli FC usai jalankan pertandingan Piala Pertiwi Cup 2022 zona Papua menantang Persemi Putri Mimika di Stadion Mandala, Kota Jayapura, Sabtu 04 Maret 2023 dok (PORTAL PAPUA)
"Sepakbola wanita kita ini punya potensi besar hanya kita tinggal mendorong pemerintah daerah untuk masing-masing mendukung dan melakukan pembinaan sepak bola Wanita di daerah setempat. Kalau serius pasti bisa", katanya.

Toli FC itu saya yang bentuk dan bangun dari nol, sejak 2003. Itu baik putra dan putri. bisa dibilang tidak mudah memulainya. Yah paling tidak sampai saat ini sudah bisa kelihatan komposisi mereka dan prestasi yang diraih. Mereka juga menjadi kerangka tim sepak bola wanita PON Papua", sambungnya lagi.

Tak lupa Usman Wanimbo berharap di masa kepemimpinan Ketua Umum PSSI terpilih Erick Thohir bisa merubah sistem sepak bola di tanah air.

"Harapan kami di masa kepemimpinan Erick Thohir beliau bisa berubah sistem persepakbolaan Indonesia menjadi lebih baik. Kami merasa sangat perlu ada perubahan-perubahan dalam sepak bola Indonesia. Sehingga yang diprogramkan itu bisa meningkatkan persepakbolaan Indonesia", tutupnya.***

Halaman:

Editor: Silas Ramandey


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x