Jarang Diketahui, Tanaman Pagarini Ternyata adalah Ramuan Herbal yang Ampuh Atasi Berbagai Penyakit

- 9 Januari 2021, 14:27 WIB
Ilustrasi tanaman obat tulsi.
Ilustrasi tanaman obat tulsi. /PIXABAY/MitedeWu

6. Rosella

Bunga rosella menjadi salah satu tanaman yang paling sering dibudidayakan oleh petani-petani yang bergerak di bidang tanaman obat.

Baca Juga: Jadwal Acara TRANS TV Hari Ini Sabtu 9 Januari 2021, Saksikan Bioskop Trans TV Akhir Pekan

Bunga rosella umumnya dijadikan teh yang memiliki manfaat untuk sebagai antioksidan dan antihipertensi.

Selain itu, rosella juga berkhasiat mengobati iritasi lambung, menyembuhkan demam, mencegah penyakit jantung, dan mengencerkan dahak.*** (Maria Susi)

 

Halaman:

Editor: Ade Riberu

Sumber: cerdik indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x