Materi Besaran, satuan, dan Dimensi Kelas X IPA, Bersama Soal dan Kunci Jawaban

- 4 Maret 2021, 11:48 WIB
Poster Rangkaian Serta Tahapan Program Guru Belajar dan berbagi Kemendikbud
Poster Rangkaian Serta Tahapan Program Guru Belajar dan berbagi Kemendikbud /Kemdikbud

PORTAL PAPUA-Ilmu Fisika dalam penerapannya sudah banyak memberikan manfaat bagi kehidupan. mulai dari hal-hal yang sederhana sampai pada yang kompleks. Dalam penerapannya secara sederhana, ilmu fisika tidak telepas dari konsep pengukuran.

Kegiatan pengukuran ini sering dilakuan dalam kehidupan sehari-hari, seperti mengkur panjang meja, mengukur tanah, sampai pada mengukur yang lebih kompleks yaitu mengukur jarak dari bumi sampai ke planet-planet lain.

Baca Juga: Kartu Prakerja Gelombang 13 Dibuka, Begini Tahapan Ketentuannya

Kegiatan dalam pengukuran merupakan suatu besaran dengan membandingkan suatu besaran dengan alat ukur yang digunakan sebagai satuan. Satuan selalu mengikuti besaran. Besaran merupakan sesuatu yang diukur dan dinyatakan dalam angka. Hubungan anatar besaran dan satuan akan menghasilkan sebuah dimensi.

Berikut ini akan di bahas latihan soal yang di ambil dari buku Pr Fisika kelas X semester 1, terkait dengan materi Besaran, satuan dan dimensi. Soal dan Kunci jawaban ini diharapkan dapat membantu siswa untuk lebih mudah memahami materi besaran, satuan dan dimensi ini dengan baik.

Baca Juga: Tragis Seorang Biarawati di NTT Tewas Terbakar

a. Latiahn soal Besaran:
Tentukan Besaran dari :

1. Luas…..
2. Kecepatan……
3. Percepatan…..
4. Volume….
5. Gaya…..
6. Momentum……
7. Daya ….

b. Latihan soal satuan:

Halaman:

Editor: Atakey


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x