Ramadhan Adalah Bulan Pendidikan, Mari Baca Kembali Teks Ceramah Ramadhan 2022

- 16 April 2022, 20:29 WIB
Ilustrasi naskah khutbah Jumat tentang Ramadhan telah meninggalkan kita, umat Islam di bulan Syawal.
Ilustrasi naskah khutbah Jumat tentang Ramadhan telah meninggalkan kita, umat Islam di bulan Syawal. /Pixabay/Mohamed_Hassan.

Menyebarkan syiar Islam dan meramaikan masjid dengan aktifitas ta’lim, kajian
kitab, diskusi, ceramah dll, sampai terwujud perubahan-perubahan yang esensial dan positif dalam berbagai bidang kehidupan.

 

 Baca Juga: Inilah Cara Hemat Isi Dompet saat Cuti Libur Lebaran 2022, Ayo Kita Simak Baik !

 

Ramadhan  bukan bulan istirahat yang menyebabkan mesin- mesin kebaikan berhenti bekerja, tetapi momentum tahunan terbesar untuk segala jenis kebaikan, sehingga kebaikan itulah yang dominan atas keburukan. Dan dominasi kebaikan bukan hanya dibulan Ramadhan, tetapi juga diluar Ramadhan.

Ketiga, Menjadikan Ramadhan sebagai Syahrul Muhasabah (Evaluasi Diri)

Dan terakhir, semua ibadah Ramadhan yang telah dilakukan tidak boleh lepas dari muhasabah atau evaluasi. Muhasabah terhadap langkah-langkah yang telah kita perbuat dengan senantiasa menajamkan mata hati (bashirah), sehingga kita tidak menjadi orang/kelompok yang selalu mencari-cari kesalahan orang/kelompok lain tanpa mau bergeser dari perbuatan kita sendiri yang mungkin jelas kesalahannya.

Semoga Allah SWT senantiasa menerima shaum kita dan amal shaleh lainnya serta dapat membangkitkan semangat beribadah kita sehingga membuka peluang bagi terwujudnya Indonesia yang beradab, yaitu insan yang lebih baik, lebih aman, lebih adil dan lebih sejahtera. Aamiin yaa rabbal ‘Aalamiin.***

Halaman:

Editor: Eveerth Joumilena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x